Jumat, 21 November 2025

Adapun layanan yang tersedia meliputi servis berkala untuk semua merek mobil, penggantian oli mesin maupun transmisi, penggantian baterai atau aki, penggantian ban, spooring, balancing, serta perbaikan umum kendaraan.

Dengan fasilitas dan layanan tersebut, CARfix Kudus berkomitmen menjadi solusi perawatan mobil masyarakat Kudus dan sekitarnya.

”Kami bertekad memberikan pelayanan terbaik dengan pengalaman servis yang menyenangkan, sehingga pelanggan bisa merasa aman dan nyaman mempercayakan perawatan mobilnya kepada kami,” tambahnya.

Kehadiran kembali CARfix Kudus diharapkan tidak hanya memberi manfaat bagi pemilik kendaraan, tetapi juga ikut mendorong pertumbuhan ekonomi lokal, terutama di sektor otomotif.

Editor: Zulkifli Fahmi

Komentar

Terpopuler